Kesejahteraan Umum

Bangun 184 Desa di Tapteng PNPM Kucurkan Rp50,8 M

Selasa, 24 Juli 2012 09:40 PANDAN-Pemkab Tapteng tahun ini mendapat kucuran dana sebesar Rp50,8 miliar dari PNPM-MP (Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan). Dana tersebut nantinya diperuntukan untuk perbaikan infrastruktur dan percepatan kemakmuran warga di 184 desa yang ada di Kabupaten Tapteng. Demikian dikatakan Satker (Satuan Kerja) PNPM Mandiri Kabupaten Tapteng Sitinjak, Senin (23/7). Menurutnya,… Lanjutkan membaca Bangun 184 Desa di Tapteng PNPM Kucurkan Rp50,8 M

Kesejahteraan Umum

BBM PLTU [Labuan Angin] Dipasok Lewat Laut

Rabu, 06 Oktober 2010 SIBOLGA-METRO; Aksi pemblokiran jalan menuju proyek pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) Labuan Angin berlangsung hingga kini. Pihak PLTU terpaksa mengambil kebijakan untuk memasok bahan bakar minyak (BBM) dan material lain yang dibutuhkan melalui jalur laut yakni melalui Pelabuhan Sibolga. Ke-40 ton atau 40.000 liter BBM jenis solar yang diangkut tiga unit… Lanjutkan membaca BBM PLTU [Labuan Angin] Dipasok Lewat Laut

Kesejahteraan Umum

PDAM Mual Nauli Didesak Perbaiki Pipa

Sabtu, 19 Juni 2010 BARUS–METRO; PDAM Mual Nauli didesak agar segera memperbaiki pipa yang rusak di Kecamatan Barus, Tapanuli Tengah (Tapteng). Kerusakan pipa mengakibatkan para pelanggan di daerah itu kesulitan mendapat pasokan air bersih. "Saya beri waktu dua bulan, atau sebelum bulan suci Ramadhan, Dirut PDAM Mual Nauli Tapteng Ir Joston Lubis harus bisa memastikan… Lanjutkan membaca PDAM Mual Nauli Didesak Perbaiki Pipa

Kesejahteraan Umum

Desa Terpencil Kesulitan Air Bersih

Rabu, 16 Juni 2010 TAPTENG-METRO; Sejumlah desa terpencil di Kabupaten Tapanuli Tengah, terutama di Kecamatan Manduamas, kesulitan mendapat pasokan air bersih. Pemkab Tapteng diminta memprioritaskan pengadaan air minum, demi kesehatan dan kesejahteraan penduduk. "Kami berharap agar pemerintah setempat lebih memprioritaskan pembangunan sarana dan prasarana air bersih di desa-desa terpencil. Amatan kami, banyak warga masih kesulitan… Lanjutkan membaca Desa Terpencil Kesulitan Air Bersih

Kesejahteraan Umum

Tapanuli Tengah Peroleh Rp52,7 M Dana PNPM

Selasa, 11 Mei 2010 TAPTENG-METRO; Kabupaten Tapanuli Tengah menerima dana sebesar Rp52,75 Miliar dari Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri. Dana tersebut diperuntukkan untuk 20 kecamatan di Kabupaten Tapteng. Demikian disampaikan Direktur kelembagaan dan pelatihan masyarakat, Direktorat Jenderal Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Drs Arwan E Surbakti MSi, pada acara Semi Loka DPRD Tapteng dengan PNPM Mandiri… Lanjutkan membaca Tapanuli Tengah Peroleh Rp52,7 M Dana PNPM

Kesejahteraan Umum

14 Pembangkit Listrik Sumut Dibangun

Selasa, 18 Mei 2010 MEDAN-METRO; Upaya mengakhiri Krisis listrik di Sumatra Utara terus dilakukan. Selain menambah pembangkit kapasitas besar, sebanyak 14 pembangkit listrik tenaga mikro hidro (PLTMH) sedang dibangun. Direktur Operasi PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Wilayah Indonesia Barat Harry Jaya Pahlawan, Senin (17/5), mengatakan, dari 14 PLTMH itu sebanyak 5 unit berada di Kabupaten… Lanjutkan membaca 14 Pembangkit Listrik Sumut Dibangun

Kesejahteraan Umum

PLTU Labuan Angin Akan Tambah Daya

Selasa, 23 Maret 2010 TAPTENG-METRO; Pada pertengahan tahun 2010 ini, PT (Persero) Perusahaan Listrik Negara (PLN) akan menggelar tender proyek pembangunan penambahan daya energi listrik PLTU Labuan Angin yang terletak di Kecamatan Tapian Nauli, Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) sebesar 1 x 115 MW lagi. Dengan penambahan daya itu, PLTU Labuan Angin yang dibangun menelan biaya… Lanjutkan membaca PLTU Labuan Angin Akan Tambah Daya

Kesejahteraan Umum

Pemkab Tapteng Dapat Kucuran Rp27,2 Miliar

Selasa, 23 Maret 2010 PANDAN-METRO; Pemkab Tapteng mendapat kucuran dana sebesar Rp27,2 miliar. Dana yang dialokasikan dari ABPD Provinsi Sumatera Utara tahun anggaran 2010, itu akan dipergunakan untuk beasiswa murid kurang mampu, kesejahteraan guru, pengadaan obat-obatan bagi kesehatan masyarakat, pembangunan desa tertinggal, pembangunan gred pemecah ombak dan lanjutan pembangunan Asrama Haji. Hal itu disampaikan Kepala… Lanjutkan membaca Pemkab Tapteng Dapat Kucuran Rp27,2 Miliar

Kesejahteraan Umum

Minyak Tanah Menghilang Di Kecamatan Barus dan Andam Dewi

Jumat, 19 Maret 2010 BARUS-METRO; Minyak tanah (mitan) menghilang di Kecamatan Barus dan Andam Dewi, Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng), sejak satu bulan terakhir. Kondisi ini membuat warga di dua kecamatan itu resah, dan berharap kepada pemerintah segera bertindak mengatasi kelangkaan minyak tanah itu. Iran Pasaribu (54), salah seorang pedagang mi goreng di Desa Kampung Mudik,… Lanjutkan membaca Minyak Tanah Menghilang Di Kecamatan Barus dan Andam Dewi

Kesejahteraan Umum

Listrik [di Barus] Mendadak Padam, Kantor PLN Dilempari

Selasa, 09 Maret 2010 BARUS–METRO; Pemadaman listrik secara mendadak di Barus, Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng), membuat warga emosi. Ratusan warga berdatangan dan melempari kantor PLN Ranting Barus, Minggu (7/3) sekitar pukul 19.00 WIB. Informasi dihimpun METRO, emosi warga memuncak saat ibadah sedang berlangsung sekira pukul 18.40 WIB, tiba-tiba listrik padam. Mereka langsung mendatangi kantor PLN Ranting… Lanjutkan membaca Listrik [di Barus] Mendadak Padam, Kantor PLN Dilempari

Kesejahteraan Umum

Batu Bara Basah Sumbat PLTU [Laguhan Angin-Tapteng]

Kamis, 04 Maret 2010 Hanya Mampu Hasilkan Daya 30 Persen TAPTENG-METRO; Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Labuhan Angin di Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) belum mampu beroperasi maksimal. Pembangkit berkapasitas 2x115 Mega Watt (MW) itu hanya mampu menghasilkan daya sebesar 30 persen, atau rata-rata 40-50 Megawatt (MW) di masing-masing unit. Penyebabnya, mesin pembangkit tersumbat karena bahan… Lanjutkan membaca Batu Bara Basah Sumbat PLTU [Laguhan Angin-Tapteng]

Kesejahteraan Umum

Banjir Kolang 5 Tahun Sekali

Selasa, 02 Maret 2010 TAPTENG–METRO; Musibah banjir melanda ratusan rumah warga di enam desa Kecamatan Kolang Senin (22/2) lalu, ternyata bukan untuk pertama kali ini terjadi. Namun telah terjadi secara berulang sebanyak sekali dalam lima tahun, dan yang terakhir 2005 lalu. "Peristiwa banjir di Kecamatan Kolang bukan baru kali ini terjadi, setiap lima tahun air… Lanjutkan membaca Banjir Kolang 5 Tahun Sekali

Kesejahteraan Umum

Bulog Sibolga Mulai Distribusikan Raskin 33.668 RTM untuk Wilayah Tapteng, Sibolga 4270

Pandan, (Analisa) Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Perum Bulog) Sibolga mulai mendistribusikan beras miskin (raskin) terhitung Januari-Februari 2010 kepada 33.668 rumah tangga miskin (RTM) di wilayah Kabupaten Tapanuli Tengah dan 4270 RTM untuk Kota Sibolga. “Pendistribusian pertama kita lakukan, Selasa (2/1) lalu untuk wilayah Kecamatan Pandan sebanyak 114.360 kilogram (Kg) dan Sibabangun 39.120 Kg. Hari… Lanjutkan membaca Bulog Sibolga Mulai Distribusikan Raskin 33.668 RTM untuk Wilayah Tapteng, Sibolga 4270

Kesejahteraan Umum

Satu Minggu Paska Peresmian PLTU Labuan Angin, Listrik Kembali Padam di Sibolga

Sibolga (SIB) Satu minggu paska peresmian PLTU Labuan Angin oleh Presiden SBY via telecomference dari Banten Jawa Barat tepatnya pada, Kamis (28/1) lalu, listrik kembali padam di wilayah Kota Sibolga dan sekitarnya, Selasa (2/1) malam. Pantauan wartawan, pema-daman listrik dimulai pukul 21.00 Wib hingga 24.00 Wib bersamaan pada saat itu turun hujan lebat membuat daerah… Lanjutkan membaca Satu Minggu Paska Peresmian PLTU Labuan Angin, Listrik Kembali Padam di Sibolga

Kesejahteraan Umum

Ratusan Warga [Barus] Protes Raskin

Soal Pembagian Tidak Rata BARUS-METRO, 30 Maret 2009; Pembagian beras miskin (raskin) di Desa Pasar Terandam Kecamatan Barus, Tapteng periode Januari-Februari 2009 tidak merata. Akibatnya ratusan kepala keluarga (KK) miskin di desa tersebut protes dan mendatangi kantor kepala desa dan lorong masing-masing. Ramiah br. Siregar (57), penduduk lorong II Desa Pasar Terandam mengaku kecewa atas… Lanjutkan membaca Ratusan Warga [Barus] Protes Raskin

Kesejahteraan Umum

Gaji PNS Naik 15% Diterima Mulai Apri

Jakarta (SIB), Maret 28th, 2009, Pemerintah membayar gaji pegawai negeri sipil (PNS) dan pensiunan dengan kenaikan sebesar 15 persen mulai April 2009. “Kenaikan itu, termasuk untuk pensiunan. Kami minta PTB Taspen untuk membayar dengan jumlah gaji yang baru mulai April,” kata Dirjen Perbendaharaan Depkeu, Herry Purnomo, di Jakarta, Jumat. Herry mengaku gaji pokok PNS masih… Lanjutkan membaca Gaji PNS Naik 15% Diterima Mulai Apri

Kesejahteraan Umum

F-PDS DPRDSU: Humbahas Miliki Potensi Mikrohidrolistrik Belum Dimanfaatkan Maksimal

Medan (SIB), 19 Mar 2009, Fraksi PDS (Partai Damai Sejahtera) DPRD Sumut menyatakan, Kabupaten Humbahas (Humbang Hasundutan) sangat kaya dengan potensi sumber daya alam, termasuk memiliki potensi mikrohidrolistrik hingga saat ini belum dimanfaatkan secara maksimal. Padahal mikrohidrolistrik dapat mengatasi krisis energi listrik yang terjadi selama ini. Demikian diungkapkan anggota DPRD Sumut Ir. Marasal Hutasoit kepada… Lanjutkan membaca F-PDS DPRDSU: Humbahas Miliki Potensi Mikrohidrolistrik Belum Dimanfaatkan Maksimal

Kesejahteraan Umum

Tunjangan Guru PNS Bakal Naik

JAKARTA METRO, 14 Maret 2009; Ada kabar menggembirakan bagi guru berstatus pegawai negeri sipil (PNS), baik yang berada di bawah naungan Departemen Pendidikan Nasional (Depdiknas) maupun Departemen Agama (Depag). Dalam waktu dekat, pemerintah berencana menaikkan tunjangan tenaga kependidikan. Untuk mencairkan tunjangan itu, Ditjen Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan (PMPTK) tinggal menunggu keluarnya Peraturan Presiden… Lanjutkan membaca Tunjangan Guru PNS Bakal Naik

Kesejahteraan Umum

Pemerintah Putuskan Harga BBM tidak Berubah

JAKARTA—MI, 13 Maret 2009: Pemerintah memutuskan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi jenis premium, solar dan minyak tanah per 15 Maret 2009 mulai pukul 00.00 WIB tetap sama dengan periode 15 Februari 2009. Kepala Biro Hukum dan Humas Departemen ESDM Sutisna Prawira di Jakarta, Jumat (13/3) mengatakan, harga BBM jenis premium per 15 Maret 2009… Lanjutkan membaca Pemerintah Putuskan Harga BBM tidak Berubah

Kesejahteraan Umum

Pemkab Tapteng Kurang Serius Membantu Petani

Tapteng, Global, , 12 March 2009, Anggota Komisi C DPRD Sumut, Rafriandi Nasution menilai, Pemerintah Kabupaten Tapanuli Tengah (Pemkab Tapteng) kurang serius membantu masyarakat petani dan nelayan di daerah itu. "Pasalnya, hingga kini masih banyak masyarakat petani dan nelayan di Tapteng yang mengaku belum pernah mendapatkan pembinaan serta bantuan, bahkan para petani sendiri yang selama… Lanjutkan membaca Pemkab Tapteng Kurang Serius Membantu Petani